Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2020

VIDEO COMPETITION 2020

Gambar
          Sabtu, 12 Desember 2020, UKM Penerbitan Kampus Fiducia STIE Perbanas Surabaya menyelengarakan Program Kerja Invitasi mereka yang berjudul Video Competition 2020 dengan mengusung tema “Gerakan Kecil Penyelamat”. Mochamad Arief atau yang biasa dipanggil Arief selaku k etua p elaksana Video Competition 2020 m en gatakan tujuan dilaksan akan nya program kerja ini untuk meningkatkan daya saing ilmu tentang v ideografi dikalangan anak muda Dikarenakan situasi yang masih terdampak pandemi Covid-19 , p rogram kerja Video Competition 2020 dilaksanakan secara online , hal ini sangat berbeda dengan pelaksanaan di tahun sebelumnya . Namun, m eskipun dilaksanakan secara online acara tersebut tetap berlangsung lancar. Acara ini dimulai pada pukul 09.00 WIB hingga pukul 13.00 WIB serta diikuti oleh 24 kelompok dengan total peserta 75 orang dari mahasiswa pembinaan UKM Fiducia dan dari wilayah Surabaya dan sekitarnya. Untuk persiapa

IAC 2020

Gambar
  Internal Accounting Competition  2020      Sabtu, 5 Desember 2020 Hima Prodi Akuntansi STIE Perbanas Surabaya mengadakan pro gram ker ja  tahunannya yaitu  Internal Accounting Competition atau biasa disebut dengan IAC yang bertema Wayang Bali.        Dinda Dwi Rachmawati selaku Ketua Pelaksan a IAC 2020 mengatakan   bahwa  tema ini diambil dari makna Wayang Bali itu sendiri yaitu peperangan antara ksatria putri dengan raksasa dari berbagai macam warna dan  pada hakikatnya bukan merupakan peperangan dalam hati manusia itu sendiri tetapi antara perasaan yang baik atau suci dengan yang buruk, yang selalu mengganggu dan mempengaruhi kesadaran manusia yang menimbulkan keindahan yang luar biasa. Jadi, dapat disimpulkan bahwa untuk program kerja ini mengangkat tema secara batin, manusia   harus mempunyai persaingan yang sehat dan penuh usaha, optimis ,  dan tidak lupa untuk berdoa kepada Tuhan.      Seiring dengan terdampaknya pandemi Covid-19 ,  tentunya pro gram kerja  ini berjalan dengan