Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2017

Accounting Paper Competition STIE Perbanas Surabaya

Gambar
Suasana Accounting Paper Competition STIE Perbanas Surabaya oleh : Aulia Devi, Agung, dan Firman Accounting Paper Competition merupakan  Program Kerja   yang dilaksanakan oleh   HMJA (Himpunan Mahasiswa Jurusan Akuntansi),Surabaya (22/1/2017). Accounting Paper Competition sukses digelar dengan tercapainya 29 tim yang terdaftar setelah kurang lebih dari 3 bulan persiapan.  “Acara ini bertujuan agar membuat mahasiswa/mahasiswi terutama di kawasan Surabaya lebih menampilkan kreativitas yang dimilikinya seperti Penelitian Karya Ilmiah”,tutur Inggri selaku ketua pelaksana. Dari tim yang telah terdaftar akan mengikuti tahap penyeleksian karya ilmiah untuk memperebutkan posisi 10 Tim terbaik,. Jika lolos ke 10 tim terbaik maka masing-masing tim disediakan dosen pendamping kemudian mempresentasikan hasil kinerjanya di depan juri, dalam acara ini terdapat 2 juri diantaranya dari STIE Perbanas dan Universitas Airlangga.Namun sayangnya pada saat hari dimana 10 tim untuk presen

Konsep Berbeda dengan Tujuan yang Sama LKMM-TD 2017

Gambar
Pelaksanaan LKMM-TD 2017 di Hall A STIE Perbanas Surabaya oleh : Tiara Puspa dan Krisna Bakti Latihan Kepemimpinan Manajemen Mahasiswa Tingkat Dasar atau yang disingkat sebagai LKMM-TD  Merupakan program kerja yang wajib diikuti oleh mahasiswa angkatan baru atau mahasiswa yang belum mengikuti sebelumnya. Kegiatan ini di Ketuai oleh saudara Sandhi Wiratmoko selaku wakil Presedir Direktur BEM (Badan Eksekutif Mahasiswa) periode 2016/2017. Acara yang diusung dengan konsep berbeda dari tahun sebelumnya menjadi hal yang istimewa pada LKMM-TD periode ini. Dilaksanakan pada bulan Januari 2017, acara ini terbagi menjadi dua kloter. Kloter pertama pada hari Senin, 16 Januari 2017 dan kloter selanjutnya pada hari Selasa, 17 Januari 2017.                 “LKMM-TD merupakan pemberian materi keterampilan manajerial serta kemampuan-kemampuan yang dimiliki oleh seorang Leadership” penjelasan dari saudara Sandhi. Dengan keterampilan manajerial dan diikuti kemampuan yang dimiliki ole